Langkah Memperbaiki Sepatu Kulit yang Rusak - Sepatu kulit merupakan fashion item yang trennya termasuk abadi. Sama seperti jeans yang tidak pernah surut peminat, sepatu kulit selalu punya tempat di hati para fashion enthusiast. Namun, sepatu jenis ini juga sering mengalami kerusakan. Kerusakan pada sepatu kulit sering terjadi, seringkali sepatu mengalami keretakan pada kulitnya. Sepatu kulit yang kering lebih rentan retak. Keretakan pada sepatu kulit umumnya tidak bisa sepenuhnya diperbaiki. Akan tetapi, Anda bisa mengkondisikan kembali kulit sepatu agar keretakannya tidak terlalu mencolok.
Sebelum menangani keretakan, bersihkan sepatu untuk menghilangkan kotoran yang menempel. Setelahnya, gunakan dempul kulit (leather filler) untuk menyamarkan retakan pada sepatu. Gunakan kondisioner kulit dan produk perawatan kulit lainnya untuk menjaga sepatu tetap lembab. Dengan perawatan yang tepat, Anda dapat menyamarkan dan mencegah keretakan pada sepatu kulit.
Shoes and Care juga menawarkan jenis treatment ini. Dengan mengirimkan sepatu Anda ke tempat perbaikan sepatu khusus dari Shoes and Care. Sebelumnya Anda harus berkonsultasi terlebih dahulu ke admin Shoes and Care via Whatsapp. Ada dengan mengujungi link berikut visit.shoesandcare.com
Cuci Sepatu di Shoes and Care
Shoes and Care telah berdiri sejak tahun 2013, dan telah melayani lebih dari 700.000 pair sepatu yang telah dicuci di Shoes and Care.